Rabu, 12 Desember 2012

Normalisasi


3.3.1 Normalisasi
Normalisasi merupakan suatu proses pengelompokan data elemen menjadi tabel-tabel yang menunjukkan entity dan relasinya, sehingga terwujud satu bentuk yang menggunakan perubahan dengan dampak sekecil mungkin  Bentuk normalisasinya adalah sebagai berikut :
Bentuk Tidak Normal (Unnormaliswd Form)
Pada bentuk tidak normal ini adalah data yang direkam dengan tidak memperhatikan format tertentu, dimana datanya tidak lengkap dan data yang masih dikumpulkan masih apa adanya antara lain adalah sebagai berikut :

Normalisasi Rental Mobil
No. Polisi
Merk
Type
Tahun
Cc
Warna
Harga
No.Pelanggan
Nama
Alamat
Telepon
No.Cabang
Nama Cabang
Nama Pimpinan
No.Sewa
No.Polisi
No.Pelanggan
Lama
Total
Kode Supir
Nama Supir
Alamat Supir
Tlp
Hp


Unnormal
                                                                                                                              

























Norma 1
Bentuk Norma Kesatu (1 NF)
Pada bentuk normal yang kesatu  yaitu mempunyai ciri setiap data dibentuk dalam flat file, atau dibentuk dalam satu record demi record, nilai field-field berupa (atomic value), mempunyai ketergantungan secara parsial, tidak ada set atribute/field yang berulang atau bernilai ganda dan field/atribute field hanya satu pengertian.


No. Polisi*
Merk
Type
Tahun
Cc
Warna
Harga
No.Pelanggan*
Nama
Alamat
Telepon
No.Cabang*
Nama Cabang
Nama Pimpinan
No.Sewa*
No.Polisi**
No.Pelanggan**
Lama
Total
Kode Supir
Nama Supir*
Alamat Supir
Tlp
Hp














                                             














Normal 2

 Bentuk Norma Kedua (2 NF)
Pada bentuk normal yang kedua dengan menghilangkan ketergantungan parsial, yaitu     mempunyai ciri telah memenuhi criteria bentuk normal kesatu dan atribut bukan kunci   haruslah bergantung secara fungsi pada kunci utama dan mempunyai hubungan transisif.





No. Polisi*
Merk
Type
Tahun
Cc
Warna
Harga

No.Pelanggan*
Nama
Alamat
Telepon




Kode Sewa*
Lama
Total
Kode Supir
-----------------------
No.Polisi**
No.Pelanggan**



Nama Supir*
Alamat Supir
Tlp
Hp


No.Cabang*
Nama Cabang
Nama Pimpinan






file:///G:/htdocs/latihan/arif.html

Selasa, 11 Desember 2012

DB Designer












Ulangi langkah-langkah menggunakan komponen Table
di atas (tabel faktur) untuk tabel barang dan langganan
 (struktur tabel seperti pada pembahasan LRS tanpa ada FK).
 Sehingga ada 3 komponen Table seperti gambar berikut




Klik di tabel faktur kemudian klik di tabel barang, sehingga
 muncul komponen relasi yang disertai munculnya tabel baru
 (faktur_has_barang) dan FK (Nfak & NBrg) berada pada tabel
 tsb, seperti gambar berikut